Umroh Sesuai Sunnah Rosul

Syarat dan Ketentuan

Persyaratan Umrah :

  1. Mengisi formulir pendaftaran
  2. Paspor 3 kata yang masih berlaku 7 bulan saat keberangkatan
  3. Vaksin Meningitis dan Influenza
  4. Surat Mahram bagi perempuan <45 tahun, umrah sendiri tanpa suami / saudara laki-laki / bapak kandung
  5. Foto berwarna background putih tampak wajah 80%  3x4 dan 4x6 masing-masing 4 lembar
  6. Surat nikah asli bagi suami-istri <45 tahun
  7. Foto copy Akte lahir bagi Anak <17 tahun
  8. Foto copy Akte lahir bagi perempuan <45 tahun yang berangkat bersama orang tua

Biaya belum termasuk :

  1. Pengurusan Paspor dan tambah nama.
  2. Dokumen tambahan untuk perempuan <45 tahun umroh sendiri tanpa suami/saudara laki-laki/bapak kandung atau jamaah yang tidak lengkap dokumennya.
  3. Pengeluaran pribadi : laundry, telepon hotel, kelebihan bagasi, dsb.
  4. Biaya kesehatan dan vaksin meningitis.
  5. Biaya Regulasi, jika ada seperti kenaikkan PPN Saudi, Vaksin covid 19 (PCR), Biaya Karantina yang timbul dan  biaya tiket akibat social distancing
  6. Pengurusan Visa di luar Saudi Arabia dan asuransi 

Pembatalan

Pembatalan yang dilakukan

1. Sebelum 1 bulan DP. Hangus

2. Satu bulan sebelum pemberangkatan dikenakan biaya DP. Hangus dan  pemotongan 75% dari dana masuk setelah dikurangi DP.

3. KURANG dari satu bulan sebelum pemberangkatan dana yang masuk hangus.